CLICK HERE FOR FREE BLOGGER TEMPLATES, LINK BUTTONS AND MORE! »

Minggu, 29 Mei 2011

Kosa Kata Bahasa Jepang Part 1

Salam Pertemuan:

Ohayou Gozaimasu (selamat pagi)
Konnichiwa (selamat siang)
Konbanwa (selamat malam)

Salam Perpisahan

Oyasuminasai (selamat tidur)
Sayonara/Sayounara (selamat tinggal)
Ja Mata (sampai jumpa)
Mata Aishita (sampai jumpa besok)
Mata Ato De (sampai jumpa nanti)

Salam Dalam Keluarga

Itte Kimasu (saya berangkat) saat ingin keluar dari rumah
Itte Rasshai (selamat jalan)
Tadaima (saya pulang)
Okaerinasai (selamat datang) ini adalah salam untuk menjawab tadaima bagi orang yang berada di dalam rumah

Itadakimasu (selamat makan)
Gochisousama-deshita (terima kasih atas hidangannya) salam ini di ucapkan setelah selesai makan

Salam Lainnya

Ogenki Desuka (apa kabar?) lalu jika menjawab dengan "hai, genki desu"
Hajimemashite (perkenalkan)
Douzo Yoroshiku (senang berkenalan dengan anda)
Ohishashiburi desu ne (lama tak jupa ya)
Gomen Kudasai (permisi/sepada)

0 comments:

Posting Komentar